Posts

Showing posts with the label wisata indonesia

Ciu Bekonang solo , minuman lambang perlawanan di era kolonial

Image
  Indonesia memang negara yang sangat kaya budaya dan tradisi. Dari pakaian, rumah adat, upacara tradisional, sampai ke urusan makan dan minum. Banyak daerah di Indonesia yang mempunyai minuman tradisional dengan ciri khas masing-masing yang sangat lekat dengan budaya setempat, baik itu yang mangandung alkohol maupun non alkohol. Dan salah satu yang cukup dikenal oleh masyarakat luas adalah minuman beralkohol jenis ciu dari Bekonang, sebuah dusun yang terletak di sebelah timur laut Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah. Ciu berbeda dengan arak, walaupun mempunyai cara fermentasi yang hampir sama. Ciu berbahan dasar tetes tebu, sedangkan arak berasal dari beragam sari buah yang difermentasikan. Sebuah minuman tradisional khas Solo dan sekitarnya . Orang Solo sering menyebut minuman tradisional itu dengan sebutan Ciu. Karena “pabrik-pabrik” nya banyak ditemui di kawasan Bekonang – Sukoharjo (sebuah daerah kawasan pinggiran Solo) tak sedikit yang menyebutnya dengan sebutan Ci

Wedang Dongo , kehangatan khas solo

Image
masakandapurku.com Wedang dongo merupakan salah satu minuman yang sangat mudah Anda jumpai ketika berkunjung ke Kota Solo. Melihatnya sekilas, sulit membedakan antara minuman ini dengan minuman sejenis, wedang rondhe . Menurut pengakuan seorang pedagang wedang dongo , perbedaan antara wedang ronde dengan wedang dongo ada pada ukuran serta jumlah ronde yang disajikan. Ronde adalah campuran tepung beras dan gula merah yang kemudian dibentuk bulat-bulat. Di bagian dalamnya, diberi isi kacang tanah yang sudah dihancurkan. Ronde pada wedang ronde berukuran lebih besar dan jumlahnya lebih sedikit dari yang terdapat pada wedang dongo . Tapi sepertinya, perbedaan itu berbeda-beda pada setiap pedagang. slah satu tempat yang menyajikan wedang dongo di solo di jalan teuku umar, no.1 keprabon, banjarsari   indonesiakaya.com wedang dongo dahulunya merupakan minuman khusus keluarga kerajaan. Tapi kemudian, seiring berjalannya waktu, minuman ini menjadi salah satu sajia

Spot Riyadi, Lokasi Tepat menikmati Kemegahan Candi Prambanan dari Ketinggian

Image
Candi Prambanan  merupakan salah satu daya tarik utama yang dimiliki oleh Jogja. Keindahan candi yang begitu istimewa menyihir jutaan pasang mata yang telah melihatnya. sobatpetualang.com Selama ini cara umum yang kita lakukan untuk menikmati keindahan dari Prambanan adalah dengan datang ke lokasi. Tapi, ada cara asyik lainnya yang bisa kamu lakukan. Yakni menikmati keindahannya dari ketinggian di Spot Riyadi di Sleman. Apa sih Spot Riyadi itu ? gudeg.net Spot riyadi adalah destinasi wisata yang menyajikan pemandangan Candi Prambanan. Spot Riyadi merupakan destinasi wisata yang terdapat di Dusun Dawangsari, DesaSambirejo, Kecamatan Prambanan, sleman. Spot ini mulai terkenal di tahun 2016 yang lalu berkat media sosial. Spot yang menawarkan panorama yang sangat istimewa. Keindahan alam yang membentang luas disuguhkan di tempat ini ,pastinya mampu membuat kamu betah untuk berlama-lama disini dehh. asal-usul kenapa bisa diberi nama spot riyadi? liburmulu.com  Sementara it

tanah lot, bali, indonesia

Image
   Pura Tanah Lot is a tourist attraction in Bali, Indonesia. Here there are two temples are situated on a large rock. One is located on top of the boulder and the other is located above the cliffs similar to Uluwatu p. Pura Tanah Lot temple is part of Dang heaven. Pura Tanah Lot temple sea is a place of worship of the gods guard the sea. Tanah Lot, famous as a beautiful place to see the sunset.        History Pura Tanah Lot Bali Indonesia according to the legend, narrated in the century to -15, Bhagawan Dang Hyang Nirartha or known by the name Dang Hyang Dwijendra missions spread of Hinduism from Java island to island. At the time of the ruling on the island of Bali is the King Dalem Waturenggong. He was very welcomed with the arrival of Dang Hyang Nirartha in its mission, so that the spread of Hinduism managed to remote - remote villages in the island of Bali. locations; Attractions land lot is located in Beraban, Kediri, Tabanan, about 13 kilometers south of the city of Ta