Gunung Berapi dan tingkatan statusnya yang wajib kalian tau
Gunung Berapi dan tingkatan statusnya yang Harus Kamu Ketahui Gunung berapi yang berada di indonesia sangat lah banyak, kalian harus tau tingkatan status gunung berapi ada berapa Berikut tingkatan status gunung berapi yang harus laiah ketahui 1.Normal indonesia-tourism.com Normal adalah status yang aman pada gunung berapi. Artinya tidak ada aktivitas yang berpotensi menimbulkan bahaya baik secara visual, seismik, atau kejadian vulkanik. Gunung dengan status normal tidak Mengalami letusan dalam jangka waktu tertentu. 2.waspada simomot.com Jika gunung berapi dinaikkan statusnya menjadi waspada, berarti telah terjadi aktivitas vulkanik dalam skala tertentu. Begitu juga dengan aktivitas seismik. Kawah pun mengalami perubahan secara visual dan diikuti dengan gangguan magmatik, tektonik, atau hidrotermal, tapi belumterjadi erupsi besar. baca juga: 8 jenis kopi nusantara 3.siaga Republika.com Dalam tingkatan ini aktivitas seismik dan vul